TOPI BAMBU TANGERANG

Dalam upaya mengembangkan ekonomi kreatif dan inovatif berbasis kewirausahaan  saat ini terus dilakukan, Diakhir tahun 2021 dari Yayasan Topi Bambu mengadakan Festival Topi bambu dimana kegiatan ini merupakan solusi terbaik untuk menjaga dan mengembangkan nilai nilai kearifan lokal Topi Bambu.Terobosan dan melalui inovasi dan kreatifitas selalu dikedepankan.


Dari rangkaian kegiatan festival Topi Bambu ini memberikan semangat agar generasi penerus dan tradisi budaya ini agar berkelanjutan dengan aneka kegiatan antara lain pameran produk topi bambu dari kolonial hingga melienial, fashion show Topi Bambu, Museum Topi bambu, Carnaval Fashion Heritage, Tarian pertunjukan Lokal Tangerang, Tari Saman dan Talkshow . Kegiatan terssebut langsung di buka oleh Bupati Tangerang dengan Sambutan Menteri Parawisata dan Ekonomi Kreatif  Sandiaga Uno secara Online dan berajalan dengan baik di ruanga APSPACE terminal 3 Bandara Soekarno Hatta 18/12/2021.




Silkan Klik Link di bawah ini.

Video Topi Bambu See Indonesia

Festival ini mengambil tema LOSO BAMBU dimana loso merupakan start awal dalam membuat sebuah kerajinan topi.
Pembukaan Festival ini langsung di buka oleh Sandiaga Salahuddin Uno Menteri Parawisata dan Ekonomi Kreatif secara Online dengan Tema Pemulihan Ekonomi Lokal berbasis Kolaborasi ‘ Melalui kegiatan Festival dan acara Talkshow ini akan mendapatkan beberapa formula untuk bangkit dengan cepat dan mendapatkan energy positif dengan semangat kolaborasi, sehingga menghasilkan pertumbuhan sector ekonomi kreatif yang tinggi dan kewirausahaan.


                                                Festival topi Bambu 2021 (18/12/2021)


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Pages