Gebyar Nusantara Komunitas Budaya IPB Bogor

Kegiatan yang telah di laksanakan berlangsung ke 10 kalinya, awal di buatkan konsep Gebyar Nusantara ini sejak tahun 2007 dimana konsep ini sebagai ajang menampilkan budaya dan keanekaragaman suku yang ada di Nusantara Indonesia. Mahasiswa yang belajar di IPB bogor ini mencakup seluruh Indonesia sehingg setiap provonsi memiliki wadah atau himpunan antar teman se kampung ujar yulia saat diskusi di stand Komunitas Topibambu yang di undang khusus untuj memberikan produk lokal dan khas tangerang.

Berikut jepretan yg di ambil.

Fose dengan produk topibambu
Selfie produk gebyar nusantara IPB 2017
Stand Mahasiswa IPB dari setiap Provinsi
Tarian Gebyar Nusantara
Kontes Ayam Ketawa di gebyar nusantar 2017

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Pages