Nabilla, dari Sekolah Sinarmas World Academy sebagai PIC yang telah membuat janji bersama komunitas TopiBambu sejak 3 bulan lalu, dan tepatnya tanggal 14 Februari, 2015 adapun maksud kunjungan ini melalui email menginginkan , ungkap Nabilla akan ada konferensi bernama Global Issues Network Indonesia (GINDO). Salah satu program utama dari konferensi GINDO adalah aktivitas hands-on. Dari aktivitas hands-on ini kami ingin memberikan pengalaman bagi peserta untuk dapat merasakan kerja langsung di lapangan, bukan hanya melalui presentasi dari ruang kelas saja.
Saya mendengar tentang komunitas Topi Bambu dan merasa tertarik akan aktivitas yang dilakukan oleh komunitas Topi Bambu. Komunitas Topi Bambu sangat cocok untuk menjadi contoh bagi para peserta GINDO mengenai community empowerment. Kami berharap untuk mengenal komunitas topi bambu lebih jauh dari kunjungan ini.
Kami berharap Topi Bambu bersedia untuk memandu dan menerima volunteer-volunteer kami untuk acara konferensi nanti.
Adapun acara ini sebanyak 50 pelajar dari negara Asia yang sedang belajar di Indonesia ingin mengetahui tentang industri kreatif di tangerang.
Aktivitas yang diharapkan: Workshop/presentasi mengenai struktur dan komunitas Topi Bambu, interaksi langsung dengan warga di komunitas Topi Bambu, melakukan aktivitas volunteer dengan komunitas topi bambu.Workshop yang di berikan dalam hal ini di berikan langsung oleh founder topi bambu Kang agus dan kang begenk .kreatifitas bambu yang di kenalkan adalah pembuatan topi bambu, anyaman kipas dan pengenalan produk dari bambu
Berikut jepretan hasil kang bengek di bawah ini
Sinarmas Word Academy Sambangi Topibambu
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Keren banget!
BalasHapus